JB 85 Tanganku yang Kecil
Unknown
1=G 3/4
Versi Version 1
1
Tanganku yang kecil kuserahkan pada Tuhan,
Membantu orang tuaku, dan bekerja dengan sungguh,
Tanganku kuserahkan, tanganku kuserahkan.
2
Kakiku yang kecil kuserahkan pada Tuhan,
Ke tempat Engkau inginkan, ke sanalah 'ku berjalan,
Kakiku kuserahkan, kakiku kuserahkan.
3
Jiwaku yang lemah kuserahkan pada Tuhan,
O Tuhanku, berdiamlah, hingga 'ku sampai di sorga,
Jiwaku kuserahkan, jiwaku kuserahkan.

OK